Extension Course Filsafat kali ini akan diselenggarakan dengan tema “Philosophy of Mind”. Kursus filsafat untuk umum ini dimulai pada 22 September hingga 8 Desember 2017. Kegiatan yang bertempat di Kampus FF, UNPAR, Jl. Nias 2 Bandung, ini biasa dilakukan pada Jumat sore hari dengan menghadirkan banyak pembicara berkompeten sesuai dengan temanya. Bagi yang berminat bisa membaca pada poster untuk proses registrasinya.
Extension Course Filsafat 2017
Fakultas Filsafat
September 10, 2017
Fakultas Filsafat
September 10, 2017

